1
Menyusun Rencana Kerja
PPM menyusun rencana kerja dan menetapkan standar mutu, kemudian melaksanakan dan mengawasi proses untuk memastikan kepatuhan.
2
Kolaborasi dan Koordinasi
PPM bekerja sama dengan fakultas, program studi, dan unit layanan pendukung untuk memastikan semua aspek operasional memenuhi standar mutu.
3
Pengembangan Sistem Informasi dan Pelaporan
PPM mengelola data dan informasi kinerja melalui sistem informasi manajemen dan menyusun laporan berkala untuk monitoring dan evaluasi mutu.
Artikel
PPM Gelar Workshop Virtual “Implementasi Manajemen Risiko” untuk Menjamin Efektivitas Implementasi Kurikulum MBKM
Dalam rangka implementasi kebijakan Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) pada program studi di lingkungan Unikama,…
Pusat Penjaminan Mutu (PPM) Unikama Sukses Gelar Monitoring dan Evaluasi MBKM pada 6 Prodi Penerima Hibah Kurikulum MBKM
PPM Universitas PGRI Kanjuruhan Malang salah satu kampus di Malang, hari ini sukses menggelar Monitoring…
Rapat Koordinasi Rutin PPM dengan Direktur, Dekan, kaprodi, KPM dan GKM
Rabu, 14 April 2021, Pusat Penjaminan Mutu Universitas PGRI Kanjuruhan Malang Kembali mengadakan pertemuan rutin…
Sosialisasi AMI SPMI Semester Ganjil 2020/2021
Dalam rangka menyambut kegiatan rutin Audit Mutu Internal, Selasa pada tanggal 30 Maret 2021 Pusat…
Koordinasi PPM dengan Dekanat, KPM, dan GKM
Pusat Penjaminan Mutu Universitas Kanjuruhan Malang kembali mengadakan pertemuan rutin dengan KPM dan GKM di…
Koordinasi PPM dengan Auditor AMI SPMI
Dalam rangka kegiatan rutin Audit Mutu Internal, Selasa tanggal 28 Juli 2020 Pusat Penjaminan Mutu…
Pertemuan Rutin PPM dengan KPM dan GKM Unikama
Rabu, 15 Juli 2020 Pusat Penjaminan Mutu Universitas Kanjuruhan Malang menyelenggarakan pertemuan rutin dengan KPM…
Workshop dan Bimtek Penyusunan Manajemen Risiko
Selasa, 23 Juni 2020, Pusat Penjaminan Mutu Unikama menyelenggarakan workshop penyusunan manajemen risiko. Workshop ini…